Minggu, 11 November 2018

Rumus Vlookup,Hlookup dan Sum (Part 4 )

Berikut Kolom Soal yang akan di selesaikan !



Berikut penyelesaian dari Soal di atas !

1. Untuk mencari Nama barang di ambil dari Kode dan Tabel Harga Perdana, dengan menggunakan Rumus Vlookup seperto penjelasan sebelumnya , masih menggunakan cara yang sama




3.Kolom Produksi ini di ambil dari Kode dan Tabel Total Harga Perdana masih menggunakan rumum Vlookup hanya bedanya dari posisi kolom yang akan di ambil




4. Kolom Harga di ambil dari Kode dan Tabel Total harga perdana, Masih menggunakan rumus Vlookup dan hanya di bedakan dari posisi kolom yang akan du ambil




5. Tabel diskon di ambil dari Kode dan Tabel Ke dua, Persentase di kalikan dengan Harga dan jumlah barang yang terjual . Dengan rumus Hlookup




6. Bonus di ambil dari kolom Kode dan Tabel ke dua, Dengan rumus Hlookup bonus di ambil dari posisi ke tiga dalam tabel kedua.




7.Total Pembelian menggunakan rumus Sum dan hanya di gunakan pada Harga dan Diskon







Sekian dari rumus ini ! semoga bermanfaat !



















Fungsi Hlookup pajak, Vlookup dan Sum (Part 3)

Berikut Soal yang akan di selesaikan !


Berikut Penyelesaian pada soal tersebut !!

1. Rumus pertama untuk mencari Gaji pokok ini menggunakan Vlookup,  dan pengerjaannya juga sama dengan penjelasan sebelumnya
.


2  Rumus untk  Mencari Tunjangan ini menggunakan rumus Vlookup sama seperti gaji pokok namun bedanya di peletakan kolom nilai yang akan di ambil
.



3. Rumus mencari biaya Transportasi menggunakan Vlookup dan cara pengerjaannya masih sama namun berbeda di bagian peletakkan nilai akhir yang akan di gunakan



4. Total gaji di ambil dari Gaji pokok + Tunjangan+ Transportasi




5. Pajak di ambil dari Tabel Potongan pajak yang sudah di dalam kolom soal, Persentase pajak harus di kalikan lagi dengan Total Gaji seperti yang di tulis di rumus




6.Gaji Bersih di ambil dari Total gaji di kurang pajak



7. Total yang ada di bawah tabel adalah jumlah dari masing masing nominal . Total dari Gaji bersih, Tunjangan,Transportasi,Total Gaji, Pajak, dan Gaji bersih . Gunakan rumus Sum dan Select nominal yang ingin di jumlah !





Sekian dari rumus ini, semoga bermanfaat !












Fungsi Hlookup dan Vlookup dalam Exel (Part 2)

Berikut soal yang harus di selesaikan !


Lalu ini dia penyelesaiannya !

1. Isilah Kolom nama dari Kode Transaksi dengan rumus Vlookup dan select tabel Total Transaksi setelah itu tekan "f4" Untuk menguncinya , Lalu tulis kolom yang ingin di ambil keterangannya
 




2. Isilah Kolom Nama Barang dari Kolom kode Barang dengan Rumus Hlookup lalu Select Kolom Total barang setelah itu  "F4" Untuk menguncinya lagi dan jangan lupa  posisi kolom yang ingin di ambil



3. Lalu isilah kolom Harga sama seperti tahap ke dua hanya bedanya posisi kolom yang akan di ambilnya berubah.



4.Terakhir Total diambil dari Harga x Jumlah





Semoga rumus tadi bermanfaat untuk kita semua !