Minggu, 23 September 2018

Alasan di perlukannya TI

TI (Teknologi Informasi) ,adalah suatu studi perancangan, implementasi, pengembangan, dukungan atau manajemen sistem informasi berbasis komputer, terutama pada aplikasi hardware (perangkat keras) dan software (perangkat lunak komputer). Secara sederhana, Pengertian Teknologi Informasi adalah fasilitas-fasilitas yang terdiri dari perangkat keras dan perangkat lunak dalam mendukung dan meningkatkan kualitas informasi untuk setiap lapisan masyarakat secara cepat dan berkualitas.

Berikut  beberapa pengertian-pengertian Software-Software penting dalam penggunaan  TI.

- Internet (kependekan dari interconnection-networking) adalah seluruh jaringan komunikasi yang menggunakan media elektronik, yang saling terhubung menggunakan standar sistem global Transmission Control Protocol/Internet Protocol Suite (TCP/IP) sebagai protokol pertukaran paket (packet switching communication protocol) untuk melayani miliaran pengguna di seluruh dunia.Rangkaian internet yang terbesar dinamakan Internet

-Microsoft Excel atau Microsoft Office Excel adalah sebuah program aplikasi lembar kerja spreadsheet . yang dibuat dan didistribusikan oleh Microsoft Corporation untuk sistem operasi Microsoft Windows dan Mac OS

- Aplikasi/ Software:
      - SPESS (Statistical Package For The Social Scienses) adalah Aplikasi yang di gunakan untuk pengolahan data statistic
       - AMOS (Analisis Moment Stuctures) adalah aplikasi yang digunakan untuk me-modeling
       - Lisrel( Liner Seructual Relationship) adalah aplikasi yang digunakan untuk menganalisis model Structural Equation Model (SEM)
       - AHP ( Analitycal Hierarchy Process ) Adalah aplikasi yang digunakan untuk memecahkan suatu situasi yang komplek tidak berstruktur
         - NAP (Network Access Point) adalah aplikasi penyedia layanan internet
        - TAM  (Technologi Acceptance Model ) Adalah salah satu model di bangun untuk menganalisis dan memahami faktot
        -Utau (Unified Theory Of Acceptance and Use Of Technology) adalah aplikasi yang di gunakan untuk penelitian input suatu teknologi informasi .


Sekian penjelasan saya, semuga dapat di mengerti Terima kasih .    

Tidak ada komentar:

Posting Komentar